PENGAMBILAN KEPUTUSAN




PENGAMBILAN KEPUTUSAN



Dalam tugas softskill ini, tugas yang diceritakan adalah menceritakan pengalaman pribadi tentang pengambilan keputusan nyang pernah dialami, nah disini saya akan menceritakan pengambilan keputusan yang pernah saya buat yaitu menambil jurusan multimedia saat di SMK. Jadi ceritanya sewaktu saya SMP, saya baru mengenal warnet dan dunia game. Nah disitu lahh, saya mulai  tertarik dan menyukai dunia computer. Setelah lulus SMP saya ingin melanjutkan ke SMK, SMK yang saya pilih adalah SMK Karya Guna Bhakti 1 Bekasi, karna tempatnya yang tidak begitu jauh dari rumah saya. Kenapa lebih memilih SMK dari pada SMA, karena di SMK ada jurusan computernya. Jurusan yang saya ambil adalah multimedia. Dan kenapa  lebih memilih jurusan multimedia? Karena di SMK tersebut hanya terdapat 4 jurusan, yaitu TKR (Teknik Kendaraan Ringan), TSM (Teknik Sepeda Motor), ELIN (Elektronik Industri) dan yang terakhir adalah multimedia. Dan yang berhubungan dengan computer hanya jurusan multimedia. Keputusan tersebut merupakan keputusan terbaik yang pernah saya ambil, karena dapat mengenal dunia computer. Di multimedia saya belajar edit foto, edit video, membuat animasi, merakit computer, mengenal dunia broadcasting. Yang paling menarik dari sini adalah animasi.


Sekian pengambilan keputusan yang pernah saya buat, dan ilmu computer tersebut telah terpakai sampai sekarang dan itu sangat bermanfaat. Karena multimedia tersebut membawa saya sampai di universitas gunadarma seperti saat ini.

0 komentar: